Menciptakan nuansa alami pada ruangan Anda dapat dilakukan melalui
pemasangan lantai kayu di dalam maupun di luar ruangan.
Secara khusus, elemen kayu natural dapat Anda temukan pada jenis lantai Solid Wood. Terbuat dari 100% kayu asli, lantai Solid Wood dianggap mampu memberikan efek yang eksklusif, natural, dan eksotis pada ruangan apapun.